Hopd.ID - Dalam kepercayaan Primbon Jawa, kehidupan seseorang seringkali dikaitkan dengan weton.
Weton merupakan kombinasi antara hari kelahiran dan pasaran dalam kalender Jawa.
Menurut ajaran Primbon Jawa, terdapat tujuh weton yang dianggap membawa keberuntungan dan kesejahteraan sepanjang perjalanan hidup, dari masa muda hingga usia senja.
Ramalan ini menjadi panduan spiritual bagi banyak orang.
Biasanya memberikan keyakinan bahwa ketika seseorang dilahirkan pada weton yang tertentu, mereka akan dianugrahi kemakmuran dan kebahagiaan sepanjang rentang usia.
Artikel Terkait
Rudal Burevestnik Rusia: Senjata Nuklir Tak Terbendung dengan Jangkauan Hampir Tak Terbatas Resmi Diuji
Amazon PHK 30.000 Karyawan Mulai Besok, Ini Dampak AI yang Mengguncang!
Masjid Al-Aqsa Di Ambang Keruntuhan, Ini Fakta Penggalian Terowongan Israel yang Mengancam Fondasinya
Gempa M 6,1 Guncang Turki: Bangunan Roboh, Getaran Terasa Hingga Istanbul