Sementara itu, Prabowo menyinggung kesulitan petani di Jawa Tengah untuk mendapatkan pupuk.
“Mereka mengeluh kartu tani yang bapak (Ganjar) luncurkan mempersulit mereka untuk mendapatkan pupuk. Mereka ingin mendapatkan pupuk disederhanakan,” ujar Prabowo.
Mendengar pernyataan tersebut, Ganjar lantas mengingatkan Prabowo bahwa permasalahan pupuk tidak hanya di Jawa Tengah. Pupuk langka juga terjadi di Papua, NTT, hingga Kalimantan,
“Mungkin yang bapak sedikit agak lupa, saya bisa mengingatkan karena bapak pernah menjadi Ketua HKTI. Data petani kita enggak pernah beres maka kalau kemudian satu data petani itu bisa kita kelola, distribusi pupuknya harus bisa sampai dan tepat sasaran,” pungkas Ganjar.
Sumber: jawapos
Artikel Terkait
Jokowi Bicara Sous Korupsi Haji: Setiap Kasus Pasti Mengaitkan Saya
Sally Siswi SMK Letris Pamulang Hilang 2026: Kronologi Lengkap & Perkembangan Terbaru Pencarian
Teman Kuliah Jokowi di UGM Bantah Ijazah Palsu: Roy Suryo Mengada-ada, Ini Faktanya
Tukang Es Gabus Bohongi Dedi Mulyadi Soal Rumah, Fakta Warisan Terungkap!