GELORA.ME - Sebanyak 35 tentara Israel dinyatakan tewas di Jalur Gaza, setelah mereka memperluas serangan darat di daerah kantong yang diblokade, sejak 27 Oktober 2023 lalu.
Menurut pernyataan Militer Israel, seorang anggotanya kembali gugur, yang merupakan prajurit dari Batalyon 8219 Korps Teknik Tempur, dalam pertempuran di Jalur Gaza tengah, pada Rabu, 8 November 2023.
"Lima tentara lainnya terluka parah di wilayah pantai tersebut," menurut laporan lembaga penyiaran publik Israel, KAN.
Artikel Terkait
Puslabfor Polri Ungkap Bercak Darah di Kamar Lula Lahfah: Hasil Analisis Forensik Lengkap
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut