Gerakan boikot ini dilakukan sebagai aksi protes dan kecaman terhadap Israel yang menolak gencatan senjata dengan Palestina.
Diketahui, Majalis Umum PBB telah menyerukan gencatan senjata yang didukung oleh 120 negara.
Diketahui, dalam pertemuan Majelis Umum PBB pada Jumat (27/10/2023) lalu, sebanyak 120 negara telah mendukung gencatan senjata antara Israel dan Palestina.
Namun, disisi lain Amerika Serikat dan Israel menolak resolusi gencatan senjata tersebut.
Seperti yang sudah diketahui, perang antara Israel dan Palestina sudah berlangsung sejak 7 Oktober 2023 lalu.
Dan hingga saat ini masih terus berlanjut dan mengakibatkan semakin banyak korban yang berjatuhan.
Melansir Associated Press (AP), per hari hari Minggu (29/10/2023) korban tewas di pihak Palestina akibat perang ini sudah mencapai 8.005 orang.
Baca Juga: Lionel Messi: Barcelona Klub yang Saya Cintai, Memberi Saya Segalanya, Mengapa Tak Kembali?
Korban merupakan warga Palestina, dan sebagian korban tewas diantaranya merupakan anak-anak. ***
Sumber: suaramerdeka
 
                         
                                 
                                             
                                             
                                             
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                
Artikel Terkait
Utang Whoosh Rp116 Triliun vs 12 Juta Penumpang: Ini Kata Luhut
Pohon Tumbang di Darmawangsa Jaksel Tewaskan 1 Orang, Ini Kronologi Lengkapnya
Komet 3I/ATLAS Bukan Pesawat Alien, Ini 5 Fakta dan Penjelasan NASA
Onadio Leonardo Ditangkap Polisi Terkait Narkoba, Viral di Medsos!