GELORA.ME -Tidak pernah menjadi fungsionaris di PDI Perjuangan, Presiden Joko Widodo tidak perlu lapor ke Megawati Soekarnoputri jika anaknya, Gibran Rakabuming Raka keluar untuk menjadi bakal cawapres pendamping Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
Menurut komunikolog politik, Tamil Selvan, Jokowi tidak perlu lapor kepada Megawati terkait Gibran menjadi rival bakal capres PDIP, Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
"Saya kira nggak perlu. Karena PDIP hanya sebagai kendaraan politik bagi Jokowi. Mereka tidak pernah menjadi fungsionaris di PDIP. Dengan kata lain, mereka bukan kader PDIP," kata Kang Tamil kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (27/10).
Artikel Terkait
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi