GELORA.ME - Pasangan Koalisi Perubahan, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar terlihat bugar, saat menjalani pemeriksaan kesehatan bakal calon presiden dan bakal calon wakil presiden (bacapres-bacawapres), di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta Pusat, Sabtu (21/10).
Sekretaris Jenderal Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Habib Aboe Bakar Al Habsyi, yang ikut menghantar Anies-Muhaimin menuturkan, pasangan yang didukung partainya itu berada dalam kondisi yang bugar meski memiliki jadwal yang padat.
Artikel Terkait
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi
Jokowi Bicara Sous Korupsi Haji: Setiap Kasus Pasti Mengaitkan Saya
Sally Siswi SMK Letris Pamulang Hilang 2026: Kronologi Lengkap & Perkembangan Terbaru Pencarian