Beberapa elite parpol selain Prabowo yang juga ngacir dari rumah dinas Zulhas di antaranya Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono bersama Sekjen Teuku Riefky Harsya, politikus Partai Golkar yang menjabat Menteri Investasi Bahlil Lahadalia, dan Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani.
Dari mobilnya dengan kaca terbuka, AHY dan Bahlil sempat menyapa puluhan awak media yang meliput. Hanya saja, mereka enggan memberikan keterangan mengenai hasil pertemuan.
"Sudah ya, makasih," ujar AHY saat beriring dengan mobil Prabowo meninggalkan rumah dinas Zulhas.
Sumber: rmol
Artikel Terkait
Misteri Silfester Matutina: Pria Bebas di Balik Prestasi Rp13 Triliun Kejagung yang Tak Dianggap Publik
Nadiem Bikin Grup WA Mas Menteri Core Team Sebelum Dilantik, Ini Isi Percakapan yang Bongkar Alibi Baru
Pelaku Pencurian Kapal Nelayan Lampung Timur Diringkus Usai Kejar-Kejararan 2 Jam di Laut
Krisis Transparansi Hukum Kereta Cepat Whoosh: Dampak Fiskal & Solusi Reformasi