GELORA.ME - Jagat media sosial digegerkan dengan tewasnya seorang wanita yang diduga jatuh dari lantai atas Mall Paragon Kota Semarang.
Kabar memilukan tersebut diketahui dari postingan akun instagram @infokejadian_semarang, Selasa (10/10/2023).
"Innalillahi, orang jatuh lur, lokasi di Paragon Mall Jalan Pemuda. Infonya jatuh dari atas," tulis keterangan caption akun tersebut.
Dalam video singkat itu memperlihatkan seorang wanita sudah tergeletak tengkurap disisi gedung Mall Paragon.
Diduga wanita itu sudah meninggal dunia akibat jatuh dari ketinggian. Sedangkan untuk kronologi lengkapnya belum diketahui secara pasti.
Sementara itu, di kolom komentar akun tersebut. Ada seorang pegawai Mall Paragon yang membeberkan kesaksiannya.
Artikel Terkait
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi
Jokowi Bicara Sous Korupsi Haji: Setiap Kasus Pasti Mengaitkan Saya
Sally Siswi SMK Letris Pamulang Hilang 2026: Kronologi Lengkap & Perkembangan Terbaru Pencarian