GELORA.ME - Kericuhan terjadi di Pasar Kutabumi, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, pada Minggu (24/9/2023) sore. Sekelompok massa merusak kios para pedagang.
Peristiwa ini terekam kamera hingga videonya beredar di beberapa grup WhatsApp jurnalis. Dalam video yang diterima Suara.com massa tersebut nampak merusak lapak para pedagang dengan batu hingga balok.
Belum diketahui penyebab pasti daripada kericuhan ini. Suara.com telah berupaya mengonfirmasi kejadian ini ke Kapolresta Tangerang Kombes Sigit Dany Setiyono. Namun yang bersangkutan tak merespons.
Sementara Kapolsek Pasar Kemis AKP Irfan Abdul Gofar mengklaim kekinian masih berada di lokasi.
 
                         
                                 
                                             
                                             
                                             
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                
Artikel Terkait
Pohon Tumbang di Darmawangsa Jaksel Tewaskan 1 Orang, Ini Kronologi Lengkapnya
Komet 3I/ATLAS Bukan Pesawat Alien, Ini 5 Fakta dan Penjelasan NASA
Onadio Leonardo Ditangkap Polisi Terkait Narkoba, Viral di Medsos!
5 Pelatih Pengganti Arne Slot di Liverpool: Zidane, Klopp, dan 3 Nama Lain