“Sekarang tim DPC Demokrat Gresik terus bergerak menurunkan baliho,” sambungnya.
Supriyanto juga menambahkan, sekitar 50-an banner dan baliho bergambar Anies–AHY dengan tulisan Perubahan dan Perbaikan untuk Indonesia yang Lebih Baik, telah terpasang di seluruh kecamatan di Kabupaten Gresik.
Kini, lanjut Sipriyanto, pihaknya masih menunggu arahan lebih lanjut dari DPP.
"Setelah ini kami akan fokus ke pemenangan legislatif. Bahkan, fokus kita tidak akan bergeser sedikitpun, walau ada dinamika koalisi,” tandasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Kronologi Lengkap & Motif Pembunuhan Alvaro Kiano oleh Ayah Tiri, Alex Iskandar
Download Snack Video Tanpa Watermark 2024: Mudah, Cepat & Gratis
Gus Yahya Tantang Rais Aam Selesaikan Pemecatan di Muktamar PBNU 2026: Ini Jadwal dan Klaimnya
Gus Yahya Bantah Pemecatannya dari Ketum PBNU: Ini Alasan Suratnya Tidak Sah