"Saya enggak sayang pak, gak sayang (jika diberikan ke asing)," kata Aryanto.
Hal ini disebabkan karena dirinya tidak merasa dihargai atas temuannya itu di dalam negeri.
"Saya nggak butuh bantuan mereka (pemerintah dan BRIN), saya udah dibantai habis (BRIN), nggak mau," tambahnya.
Penemuan bahan bakar air ini merupakan suatu terobosan yang luar biasa ditengah krisis dunia soal bahan bakar fosil sekarang ini. Dan jika terbukti penemuan itu berhasil, akan sangat bisa mempengaruhi dunia.
Sumber: suara
Artikel Terkait
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi