5 Tanaman Obat yang Berkhasiat sebagai Anti Asma

- Jumat, 19 Januari 2024 | 22:31 WIB
5 Tanaman Obat yang Berkhasiat sebagai Anti Asma

GELORA.ME- Asma merupakan penyakit inflamasi kronis yang diakibatkan oleh hiperesponsif jalan napas dan menyebabkan episodik berulang berupa mengi atau wheezing, sesak napas, perasaan berat pada dada, dan batuk terutama malam hari atau pagi hari yang reversi. Berikut tanaman obat yang berkhasiat sebagai Anti Asma

1. Daun Pegagan (Bagian yang digunakan : Daun)
Cara Pengolahannya yaitu:
- ambil satu genggam daun pegagan
- cuci bersih
- Masukkan Panci
- 1 Gelas Air
- Rebus
- Saring Air Rebusan
- Diminum 2x sehari

2. Jintan Hitam(Bagian yang digunakan : Biji)
Cara Pengolahannya yaitu:
Sebelum dikonsumsi atau diolah menjadi minyak, jintan hitam perlu terlebih dahulu dipanaskan atau disangrai, dan ditumbuk menjadi bubuk. Setelah itu, jintan bisa dikonsumsi langsung atau terlebih dahulu dicampurkan dengan madu, air, yoghurt, atau makanan lain.

Baca Juga: Starting XI Pemain Timnas Indonesia vs Vietnam di Piala Asia 2023 Malam Ini : Sandy Walsh Starter

Halaman:

Komentar