Meski siap mengikuti debat, Budiman menilai Gibran bukan seorang pendebat profesional, ini dibuktikan dengan tidak hadirnya Gibran dalam acara debat yang digelar di beberapa media.
Namun demikian, Budiman memastikan bahwa Gibran siap mengikuti debat resmi yang digelar Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI.
"Mas Gibran bukan seorang professional debater, sehingga tentu saja beliau hanya fokus pada apa yang disediakan oleh KPU," kata Budiman.
Seperti diketahui, KPU memutuskan lima kali debat Pilpres 2024, terdiri atas tiga kali debat antarcapres dan dua kali antarcawapres.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026
Yaqut Cholil Qoumas Diperiksa KPK Lagi: Perkembangan Terbaru Kasus Korupsi Kuota Haji 2023-2024
Kontroversi Video Rektor UGM: Perbedaan Tahun Kelulusan Jokowi Dikritik Netizen