GELORA.ME - Bacapres Ganjar Pranowo bertemu dengan kader PDIP di Bali, Kamis (2/11). Dalam kesempatan itu, Ganjar sempat menyinggung soal penurunan Baliho Ganjar-Mahfud tak lama sebelum Presiden Jokowi datang ke lokasi.
Ganjar menegaskan, kader banteng tidak pernah cengeng dalam menghadapi tantangan ke depan. Tentu di saat bersamaan tetap menjaga untuk tidak menyakiti orang lain.
"Tapi kalau kemudian banteng dicolek, dilukai, maka pasti akan menyeruduk semuanya. Itu bahasanya," ujar Ganjar dalam pertemuan di Jalan Banteng Baru, Kota Denpasar, Bali, Kamis (2/11).
Ganjar tahu betul bagaiman suasana hati para kader di Bali ketika tahu ada penurunan baliho. Awalnya Ganjar menyerahkan semua ke pengurus PDIP di Bali, tapi suara dari bawah berbeda.
Artikel Terkait
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026
Yaqut Cholil Qoumas Diperiksa KPK Lagi: Perkembangan Terbaru Kasus Korupsi Kuota Haji 2023-2024
Kontroversi Video Rektor UGM: Perbedaan Tahun Kelulusan Jokowi Dikritik Netizen