Bahkan saat acara 'Mlaku Bareng AMIN' di Jalan Pahlawan, Sidoarjo, Minggu kemarin (15/10), sosok yang akrab disapa Cak Imin itu memimpin bacaan salawat asyghil di hadapan jutaan pendukungnya.
Salawat Asyghil ini, selain berisi ungkapan cinta kepada Rasulullah SAW, juga mengandung doa agar pembacanya diselamatkan dari orang-orang zalim. Juga agar orang-orang zalim disibukkan sesama mereka.
Cak Imin bertekad jika diberi mandat oleh rakyat dan berhasil memenangkan Pilpres 2024 bersama Anies Baswedan, maka Indonesia akan menyelamatkan Palestina.
"AMIN menang, kita bela Palestina. AMIN menang kita selamatkan Palestina," seru Cak Imin.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026
Yaqut Cholil Qoumas Diperiksa KPK Lagi: Perkembangan Terbaru Kasus Korupsi Kuota Haji 2023-2024
Kontroversi Video Rektor UGM: Perbedaan Tahun Kelulusan Jokowi Dikritik Netizen