Sementara itu, Danmpomdam Jaya Kolonel CPM Irsyad Hamdie Bey Anwar mengungkapkan bukan cuma Imam Masykur yang diculik ketiga oknum TNI itu.
Namun ada satu korban lagi yang kemudian dilepas di Tol Cikeas. Korban juga sudah diperiksa sebagai saksi.
"Yang diculik itu dua orang. Satu dilepas di sekitar Tol Cikeas. Dilepas karen mendapati korban kondisi napasnya sudah susah. Karena ketakutan akhirnya dilepas. Itu juga kita periksa sebagai saksi," tutur Irsyad.
Irsyad mengatakan mereka menculik Imam Masykur karena alasan ekonomi.
Berdasarkan hasil pemeriksaan, Praka RM dan dua rekannya tidak mengenal pemuda Aceh itu. Atau punya masalah sebelumnya dengan korban.
Sumber: suara
Artikel Terkait
Prabowo Subianto Gelar Pertemuan Rahasia dengan Oposisi, Bahas Kebocoran Anggaran Triliunan
Kaesang Pangarep Berjanji Keras di Rakernas PSI: Targetkan Kemenangan Besar di Pemilu 2029
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026