GELORA.ME -Mantan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate membantah bila dirinya dibiayai uang proyek pembangunan BTS 4G Bakti Kominfo saat kunjungan ke luar negeri.
Hal ini bermula saat saksi persidangan yakni Kepala Divisi Perbendaharaan dan Investasi Bakti Kominfo, Puji Lestari, menjawab pertanyaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) soal perjalanan dinas Johnny yang terjadi di kali di tahun 2022.
Artikel Terkait
Listyo Sigit Naikkan Komjen Polri, Prof Ikrar: Strategi Penyelamatan Diri & Keluarga Jokowi?
DPR Kena Prank? Dana Reses Rp702 M Bikin Warga Geram, Ternyata Ini Alasannya!
Prabowo vs Geng Solo: Rakyat Dukung Penuh Pemberantasan Korupsi!
Profesor Ikrar Bongkar Bahaya Legacy Jokowi: Syarat Wapres Tak Lulus SMP Ancam Masa Depan Indonesia!