GELORA.ME -Politikus Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Ade Armando membeberkan alasannya menerima bakal calon presiden (bacapres) dari Partai Gerindra Prabowo Subianto ke markas mereka.
Seperti diketahui, PSI sebelumnya mendukung bacapres saingan Prabowo yakni Ganjar Pranowo. PSI bahkan mendeklarasikan Ganjar terlebih dahulu sebelum PDI Perjuangan.
Namun, kini PSI tampaknya berbalik arah merapat ke Prabowo. Ade Armando pun menyindir PDIP setelah pertemuan dengan Prabowo di Kantor DPP PSI di Jakarta, Kamis (3/8/2023).
Artikel Terkait
Gerindra Siap Tampung Gelombang Besar Kader Projo, Dasco: Kita Siap!
Projo Ganti Logo: Tak Pakai Wajah Jokowi Lagi, Ini Alasannya
Usulan Double Track Megawati vs Kereta Cepat Whoosh: Polemik Utang dan Prioritas
Kasus Ijazah Jokowi: Polda Metro Segera Gelar Perkara, Tersangka Akan Ditetapkan