"Kalau saya lihat, Jokowi tak akan berkutik jika mendukung Ganjar jadi presiden, semua akan dikendalikan Megawati," tuturnya.
Maka dari itu, Direktur Political and Public Policy Studies (P3S) itu menduga, Jokowi yang punya kepentingan menjaga keberlanjutan pemerintahannya lebih memilih Prabowo di Pilpres 2024.
Pasalnya, dia menganggap Prabowo punya kendali lebih untuk mengatur pemerintahan selanjutnya tanpa dikendalikan orang belakang layar, dan pertukaran kepentingan politik Jokowi akan lebih mudah dieksekusi.
"Makanya Jokowi 90 persen akan mendukung Prabowo," pungkas Jerry.
Sumber: rmol
Artikel Terkait
Prabowo Subianto Gelar Pertemuan Rahasia dengan Oposisi, Bahas Kebocoran Anggaran Triliunan
Kaesang Pangarep Berjanji Keras di Rakernas PSI: Targetkan Kemenangan Besar di Pemilu 2029
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026