Putra Bung Tomo: Ganjar Pranowo Jangan Jadi Pemimpin, Kalau Tidak Berani Lawan Korupsi

- Minggu, 11 Juni 2023 | 23:05 WIB
Putra Bung Tomo: Ganjar Pranowo Jangan Jadi Pemimpin, Kalau Tidak Berani Lawan Korupsi

Menurut Bambang, bukan hanya berani berbicara, tetapi Ganjar harus berani memimpin untuk melawan korupsi.


"Ganjar enggak pernah ngomong soal korupsi, keadilan, ketimpangan sosial, harus berani. Kalau enggak, jangan jadi pemimpin lah," kata Bambang.


Selain itu kata Bambang, Ganjar juga harus berani berkomitmen mengikuti Pemilu 2024 secara bersih, jujur, dan adil. Sebab, jika pemilu tidak bersih, tidak mungkin bisa melahirkan pemimpin yang bersih.


"Kalau pemilunya curang, kotor, dan jorok, pasti yang naik pemimpin yang curang, yang tidak bakal berani lawan Korupsi, itu logika sederhana," pungkas Bambang


Sumber: RMOL

Halaman:

Komentar