GELORA.ME -Cawe-cawe Presiden Joko Widodo dalam urusan partai politik (parpol) jelang Pilpres 2024, tak dipungkiri karena ada riak-riak membahayakan bagi negara.
Pengamat politik Igor Dirgantara menganggap wajar jika isu riak-riak tersebut dihubungkan dengan cawe-cawe Jokowi.
Pasalnya, dia mengamati kontestan Pilpres 2024 tidak hanya diikuti calon presiden (capres) yang belakangan disebut-sebut mendapat dukungan Presiden ketujuh RI itu.
Artikel Terkait
Budi Arie Setiadi Pilih Gerindra, Pengamat Sebut Alasan Pragmatis dan Perlindungan Hukum
Jokowi Absen dari Kongres Projo III karena Alasan Kesehatan, Gelar Open House di Solo
Popularitas Purbaya Yudhi Sadewa Anjlok? Ini Peringatan Keras Pengamat Politik
KPK Wajib Periksa Jokowi dan Luhut Terkait Korupsi Whoosh? Ini Kata Pengamat