Bahkan, dosen Universitas Dian Nusantara itu menganggap Jokowi penakut dalam politik. Karena jika punya nyali besar, dia sudah menggunakan segala upaya untuk mengambil alih PDIP dari tangan Megawati Soekarnoputri.
"Kenapa? Karena sebagai presiden dua periode, kemudian pengaruh di internal PDIP begitu besar, Jokowi punya kesempatan mengambil alih partai itu, namun dia tidak lakukan. Artinya apa? Dia tak punya nyali seperti yang kita bayangkan. Tetap manut di ketiak PDIP, dan akan menggulirkan keinginan-keinginan politiknya paska tidak memimpin ya lewat PDIP," pungkas Tamil.
Sumber: rmol
Artikel Terkait
Prabowo Subianto Gelar Pertemuan Rahasia dengan Oposisi, Bahas Kebocoran Anggaran Triliunan
Kaesang Pangarep Berjanji Keras di Rakernas PSI: Targetkan Kemenangan Besar di Pemilu 2029
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026