GELORA.ME - Setelah menghadapi kontroversi kasus rangka Esaf, PT Astra Honda Motor merilis Honda Beat 2024 dengan penampilan baru.
Pertanyaannya, apakah perubahan ini sekadar kosmetik atau merupakan tanda keseriusan Astra Honda Motor menanggapi masalah masa lalu?
Honda Beat, salah satu andalan PT Astra Honda Motor, selalu diminati oleh konsumen di Indonesia.
Baca Juga: Honda Grazia 125: Desain Lampu Mirip Honda Beat, Spesifikasi Mesin Modern, dan Harga Terjangkau
Keberhasilannya sebagai motor matic terlaris tidak hanya karena desainnya, tetapi juga fitur-fitur unggul yang ditawarkan.
Namun, kita tak bisa melupakan kasus rangka Esaf yang beberapa waktu lalu mengguncang media sosial.
Sekarang, PT Astra Honda Motor tampil percaya diri dengan memperkenalkan versi terbaru, Honda Beat 2024.
Baca Juga: Ulasan Lengkap Suzuki Burgman Street 125 Ex: Fitur-Fitur Unggulan dan Kelebihan Mumpuni!
Artikel Terkait
Honda Pastikan Semua Motor Baru Aman Pakai BBM E10, Bagaimana dengan Motor Lama?
Geely Starray EM-i Resmi Meluncur, Klaim 1.000+ Km dengan Harga Rp 499 Juta!
Geely Starray EM-i Meluncur di Indonesia: PHEV dengan Jarak 1.017 Km, Harga Rp 499 Juta!
Harga Toyota bZ4X Siap Anjlok, Ini Bocoran NJKB Rakitan Lokalnya!