GELORA.ME – Berikut drawing Malaysia Open 2024, di mana ada Anthony Sinisuka Ginting yang apes dan ganda putra ketar-ketir di babak awal turnamen bulutangkis bergengsi ini.
Turnamen bulutangkis Malaysia Open 2024 akan segera bergulir pada 9-14 Januari mendatang.
BWF sudah merilis daftar pemain yang ikut serta, unggulan hingga drawingnya pada Desember 2023 lalu.
Indonesia sendiri hanya akan mengirimkan 12 wakil terbaiknya di ajang BWF Super 1000 ini.
Pasalnya, empat pemain yang terdiri dari ganda putra, putri dan campuran memutuskan mundur karena sejumlah hal.
Artikel Terkait
Strategi Bojan Hodak Bawa Persib Bandung Taklukkan Bali United di Liga 1 2025
Adnan Maulana Cetak Rekor Smash Tercepat French Open 2025: 413,8 km/jam!
Alex dan Marc Marquez Borong Posisi 1-2 di Klasemen Akhir MotoGP 2025, Buat Sejarah!
Alasan Strategis Apriyani/Fadia Mundur dari Korea Masters 2025 Terungkap