Prabowo Bahas Pendirian Rumah Ibadah, Anies Klaim Terbanyak Beri Izin

- Selasa, 12 Desember 2023 | 23:00 WIB
Prabowo Bahas Pendirian Rumah Ibadah, Anies Klaim Terbanyak Beri Izin

GELORA.ME -  Capres nomor urut 1 Anies Baswedan menjawab pertanyaan capres nomor urut 2 Prabowo Subianto yang menanyakan terkait keluhan tentang kelompok minoritas yang ingin membuat tempat ibadah yang dipersulit oleh birokrasi.


Mendengar pertanyaan itu, Anies menjawab dirinya selama ini telah berusaha untuk memudahkan pemberian izin pendirian tempat ibadah.


Anies mengatakan, ketika dirinya bertugas di Jakarta banyak tempat ibadah yang izinnya justru mandek selama 30-40 tahun.


Halaman:

Komentar