Pj Heru Beri Kesan IKN seperti Tempat Buangan, Netizen: Minta Dikirim Mandau Terbang?

- Rabu, 29 November 2023 | 17:31 WIB
Pj Heru Beri Kesan IKN seperti Tempat Buangan, Netizen: Minta Dikirim Mandau Terbang?

GELORA.ME - Pegiat media sosial Lukman Simandjuntak merasa penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono minta dikirim mandau terbang dengan mengancam aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan pemerintahannya untuk dipindahkan ke Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur jika tidak bekerja baik.


Pasalnya dalam ancaman tersebut, Heru Budi memberikan kesan bahwa IKN merupakan tempat pembuangan bagi ASN yang kinerjanya kurang maksimal. "Kok kesannya kek tempat pembuangan? Heru minta dikirim mandau terbang?" ucap Lukman dikutip populis.id dari akun X pribadinya, Rabu (29/11).


Halaman:

Komentar