GELORA.ME - Peserta Piala Dunia U-17 di Indonesia terpukau dengan kemegahan salah satu venue pertandingan yakni Jakarta International Stadium (JIS).
Pelatih Timnas Brasil U-17, Philipe Leal, mengungkapkan kekagumannya terhadap JIS yang dinilainya sangat indah.
JIS sendiri dibangun dan diresmikan saat Anies Baswedan memimpin DKI Jakarta pada periode 2017 - 2022.
Anies Baswedan mengatakan kekaguman Pelatih Timnas Brasil U-17 itu adalah ungkapan jujur terhadap JIS yang tidak berbungkus kepentingan apa pun.
"Terkait respons positif dari pelatih Brasil, kami apresiasi bahwa ada ungkapan jujur terhadap JIS, ungkapan obyektif, ungkapan yang tidak berbungkus kepentingan apa pun" ujarnya.
Artikel Terkait
BMKG dan BNPB Modifikasi Cuaca Hingga 3 November, Ini Tujuannya
BMKG Prediksi Puncak Musim Hujan 2025-2026 Lebih Lama, November hingga Februari
Emil Audero Siap Hadapi Juventus, Bekas Klubnya di Liga Italia: Preview & Link Live Streaming
KR, Pemasok Narkoba Onadio Leonardo yang Dibekuk di Sunter, Diungkap Polisi