GELORA.ME - Hasil riset Big Data dan pemantauan media oleh PoliEco Digital Insights Institute (Pedas) menunjukkan bahwa adanya pergeseran data ekspos bakal calon presiden Prabowo Subianto Pilpres 2024.
Direktur PoliEco Digital Insights Institute (Pedas) Anthony Leong mengatakan berdasarkan hasil riset, jumlah percakapan Gibran Rakabuming Raka 10.2 ribu, kemudian Erick Thohir 9,3 ribu, Yusril 8,9 ribu.
Percakapan harus dibeda perihal sentimen lengkapnya dan hasilnya menunjukkan, harus dibeda perihal sentimen lengkapnya. Yusril Ihza Mahendra, sentimen positif 63,7%, sentimen negatif 16,8% dan sentimen netral 19,5%. Untuk Erick Thohir, sentimen positif 56,2%, sentimen negatif 32.7% dan sentimen netral 11.1%.
Terakhir, Gibran Rakabuming Raka memiliki sentimen positif 52,8%, sentimen negatif 40,7% dan sentimen netral 6,5%.
Artikel Terkait
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi