GELORA.ME - 1.500 massa dari honorer tenaga kesehatan (Nakes) gelar unjuk rasa (Unras) di depan Gedung DPR RI pada 7 Agustus 2023.
Menurut Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Komarudin, aksi unras yang dilakukan kelompok massa honorer nakes ini menuntut diterbitkannya surat pengangkatan menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS).
“(Dari kelompok) Honorer Nakes. Sudah mulai demo. Sekitar 1.500 (orang),” ujar Komarudin dikutip dari PMJNews.com pada 7 Agustus 2023.
Komarudin menambahkan, untuk pengamanan pihaknya sudah menerjunkan ribuan Personel untuk melakukan pengamanan aksi demo di sejumlah wilayah di Jakarta Pusat.
Artikel Terkait
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi