GELORA.ME -Partai Keadilan Sejahtera (PKS) optimis Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) akan menjadi lumbung kemenangan di Pemilihan Umum 2024.
Presiden PKS, Ahmad Syaikhu juga meyakini, Sumatera Barat akan menyumbang suara besar untuk pasangan Capres-Cawapres Nomor Urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar.
Untuk memastikan hal ini, Ahmad Syaikhu berkunjung ke Sumbar didampingi sejumlah purnawirawan Jenderal TNI-Polri yang menjadi Dewan Pakar DPP PKS.
Artikel Terkait
Gerindra Siap Tampung Gelombang Besar Kader Projo, Dasco: Kita Siap!
Projo Ganti Logo: Tak Pakai Wajah Jokowi Lagi, Ini Alasannya
Usulan Double Track Megawati vs Kereta Cepat Whoosh: Polemik Utang dan Prioritas
Kasus Ijazah Jokowi: Polda Metro Segera Gelar Perkara, Tersangka Akan Ditetapkan