GELORA.ME -Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) yang hilang kontak dalam kunjungan kerja ke Eropa, usai ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), mengingatkan publik tentang sosok Harun Masiku.
Direktur Eksekutif Political and Public Policy Studies (P3S), Jerry Massie menuturkan, Harun Masiku juga langsung menghilang usai Tangkap Tangan KPK dalam kasus dugaan korupsi yang menjerat anggota KPU RI periode 2017-2022, Wahyu Setiawan.
"Apakah dia menghilangkan diri atau bagaimana? Soalnya enggak mungkin 'dihilangkan jin' seperti Harun Masiku," ujar Jerry kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (4/10).
Artikel Terkait
Roy Suryo Kritik Gibran: Acara Mancing di Hari Sumpah Pemuda Dinilai Tak Pantas
MKD DPR Tolak Pengunduran Diri Rahayu Saraswati, Dituding Cari Muka ke Prabowo
KPK Diminta Usut Tuntas Kasus Whoosh, Libatkan Mantan Pejakat
Rismon Sianipar Klaim Prabowo Tahu Soal Ijazah Gibran: Fakta dan Perkembangan Terbaru