GELORA.ME -Pernyataan Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie yang menyebut Prabowo Subianto secara tersirat menyampaikan penyesalan pernah didukung kelompok intoleran, tak ditanggapi serius oleh kader Partai Gerindra.
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman mengatakan, pernyataan Grace Natalie hanya sebatas tafsir dari penafsiran atas perbincangan dengan Prabowo.
"Ini kan penafsiran atas penafsiran, Sis Grace menafsirkan pernyataan Pak Prabowo," kata Habiburokhman kepada Kantor Berita Politik RMOL, Minggu(28/8).
Artikel Terkait
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026
Yaqut Cholil Qoumas Diperiksa KPK Lagi: Perkembangan Terbaru Kasus Korupsi Kuota Haji 2023-2024
Kontroversi Video Rektor UGM: Perbedaan Tahun Kelulusan Jokowi Dikritik Netizen