GELORA.ME -Kegiatan tangkap tangan (OTT) yang digelar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta dan Bekasi terkait dugaan tindak pidana korupsi pengadaan barang dan jasa. Tim KPK meringkus pejabat Basarnas dan swasta.
Jurubicara Bidang Penindakan dan Kelembagaan KPK, Ali Fikri, mengatakan, pihaknya telah melakukan kegiatan tangkap tangan, hari ini, Selasa (25/7).
"Benar, hari ini tim KPK melakukan kegiatan tangkap tangan terhadap penyelenggara negara dan pihak swasta serta sejumlah pihak lain yang diduga sedang melakukan tindak pidana korupsi," kata Ali kepada wartawan, Selasa malam (25/7).
Artikel Terkait
Kaesang Pangarep Berjanji Keras di Rakernas PSI: Targetkan Kemenangan Besar di Pemilu 2029
Nadiem Makarim Bantah Harga Chromebook Rp 10 Juta, Ini Harga Riil di Sidang Tipikor
PBNU Tetapkan Kembali KH Yahya Cholil Staquf Sebagai Ketua Umum: Jadwal Muktamar NU 2026
Yaqut Cholil Qoumas Diperiksa KPK Lagi: Perkembangan Terbaru Kasus Korupsi Kuota Haji 2023-2024